29 Maret 2024
Blog » Liputan Dist CCTV » Jangka Waktu Kamera CCTV Dapat Digunakan

Jangka Waktu Kamera CCTV Dapat Digunakan – Kini hampir di semua tempat khususnya area publik telah terpasang kamera pengawas. Bahkan di rumah-rumah pribadi telah banyak terpasang pula kamera CCTV untuk meningkatkan keamanan selain kepada petugas keamanan setempat.

Baca Juga : Ini Dia Cara Mengetahui Lama Rekaman CCTV Dapat Bertahan

Seperti yang telah kita ketahui bahwa Camera CCTV ini bukanlah barang yang murah. Mungkin tidak semua orang mau membelinya. Karena itu banyak perusahaan dan rumah pribadi yang memasang kamera CCTV selalu menginginkan kinerja CCTV-nya selalu optimal. Yang pasti mereka ingin CCV dapat tahan lama. Para pengguna tersebut tentu ingin investasi yang telah dilakukannya layak untuk dilanjutkan.

Tentu anda ingin tahu berapa lama durasi untuk masing-masing CCTV yang ada di pasaran saat ini. Dan berikut ini adalah beberapa jenis kamera CCV beserta jangka waktu kamera CCTV :

1.  Tabung Sensor

Kamera CCTV jenis ini adalah paling murah bila Anda bandingkan dengan CCTV jenis lain. Faktor harga inilah yang membuat beberapa orang masih setia menggunakannya. Untuk kamera CCTV dengan tabung sensor ini hanya dapat Anda gunakan kurang lebih 2 tahun saja.

Baca Juga : Monitor CCTV Dan Macam-Macam Monitor

2. Sensor CCD

Untuk kamera dengan sensor CCD, anda akan dapat memakainya hingga 5 tahun kedepan (tergantung pemakaian dan perawatan anda). harga sensor CCD memang lebih mahal dibandingkan tabung sensor, namun anda mendapatkan apa yang sudah anda bayar bukan?

3. Camera Infra Red (IR)

Untuk Camera IR ini anda dapat memanfaatkannya hingga 5 tahun kedepan juga tergantung bagaimana cara pemakaian dan perawatan yang anda lakukan. Jenis Kamera CCTV ini sangat populer untuk digunakan memantau di malam hari saat cahaya minim atau tidak ada cahaya sama sekali.

4. Camera IR LED

Camera CCTV yang satu ini dapat bertahan hingga 20.000 jam sebelum LEDnya terbakar habis. Perhitungannya adalah sekitar 2 tahun x 24 jam. Sebagai info, kamera jenis ini juga dapat Anda gunakan saat siang hari dan bahkan ketika LEDnya sudah habis. Perlu anda tahu bahwa LED atau Light Emitting Diodes berfungsi untuk memperjelas area pandang saat malam hari agar tangkapan gambar lebih jelas.

Baca Juga : Kenali Jenis, Bentuk, Serta Fungsi CCTV

Beberapa info di atas bukanlah durasi baku, namun hanya perkiraan durasi CCTV. Tentu anda tahu bahwa durasi hidup beberapa benda digital tetap saja berganung bagaimana cara anda menggunakan dan juga merawatnya. Untuk memperbesar durasi hidup CCTV, anda dapat memilih camera CCTV dengan merek-merek terpercaya serta usahakan untuk memasang CCV menggunakan tenaga ahli atau professional.

Solusi untuk pengadaan CCTV dan Security System Nasional di Indonesia : Distributor CCTV Indonesia, Untuk Anda di sekitar Bandung dan Jawa Barat : Distributor CCTV Bandung Diskusikan langsung kebutuhan Anda dengan team sales kami, melalui WhatsApp Official DISTCCTV WhatsApp DISTCCTV atau bisa follow Sosial Media DISTCCTV untuk mendapatkan informasi lainnya, Instagram @distributorcctv, Facebook Fanspage Distributor CCTV

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *